Penulis: IDAMEDIA Digital
-
Ketahanan Keluarga di Tengah Pandemi Covid-19 Oleh Ustadzah Emi Rusniati
Tausiyah online sore ini memasuki edisi ke-15 diisi oleh ustadzah Emi Rusniati dari Majelis Tabligh PWA DIY Dalam At tahrim :6 قُوٓا۟ أَنفُسَكُمْ وَأَهْلِيكُمْ نَارًا “Jagalah dirimu dan keluargamu dari keluarga” Memelihara diri kita dan keluarga dari api neraka merupakan suatu kewajiban baik dalam kondisi normal maupun kondisi darurat seperti saat pandemi sekarang ini. Bersama keluarga…
-
Saatnya Masjid (Kembali) Jadi Pelopor, Lawan Corona!
PESAN DARI AZMAN LATIF – Ketua Takmir Masjid Gede Kauman – Wakil Ketua PWM DI Yogyakarta “Saatnya masjid kembali menjadi pelopor. Tidak usah lihat dan iri dengan kantor-kantor yang masih buka, mal-mal yang tidak tutup. Sejak era penjajahan, masjid sudah jadi pelopor untuk mengusir penjajahan dan mempertahankan kemerdekaan. Kini saatnya masjid kembali menjadi…
-
Aksi Sosial Pembagian Hand Sanitizer Gratis oleh PDPM Sleman
PEMUDAMUHDIY.or.id, Sleman — Siang itu, tertanggal 15 Maret 2020 pada hari Ahad, adalah pelaksanaan acara bertajuk “Ngaji Bisnis AMM Sleman.” Siapa sangka, dalam pengajian tersebut, tercetus gagasan agar Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah (PDPM) Sleman menyikapi merebaknya wabah Covid-19 yang sedang mengkhawatirkan. Gagasan itu pun—sebagaimana yang dikisahkan oleh Arif Hakim Sekretaris PDPM Sleman—segera ditindaklanjuti oleh PDPM…
-
[MANTAB] Ustadz Royan Utsani: Wabah Corona, Saat Tepat untuk Dzikrul Maut
PEMUDAMUHDIY.or.id, Yogyakarta – Kajian MANTAB Selasa, 17 Maret 2020 kembali digelar. Pada kesempatan kali ini bersama Ustadz Royan Utsani dari Universitas Aisyiyah Yogyakarta membahas Dzikrul Maut dalam Kitab Ihya Ulumuddin karya ulama besar Imam Al Ghazali. Pengajian yanng berlangsung selama dua jam ini membahas secara mendalam Dzikrul Maut dan sedikit menyinggung masalah pandemi Corona yang…
-
[KAMASTU] Abah Lilik Riza: Mengobati Luka Hati
PEMUDAMUHDIY.or.id– KAMASTU edisi Jum’at 13 Maret 2020 sesak dipadati peserta. Kali ini panitia mengangkat tema Mencoba Mengobati Luka Hati dengan menghadirkan Abah Lilik Riza sebagai pemateri. Sebelum tahun 2010, Abah Lilik Riza yang memiliki nama asli Fadli Riza sudah sering mengisi pengajian remaja dan mahasiswa. “Saya dulu sering mengisi pengajian remaja dan mahasiswa namun sekarang…
-
[KAJIAN MANTAB] Cara Menyikapi Ahli Kitab
Kajian Mantab: Cara Menyikapi Ahli Kitab PEMUDAMUHDIY.or.id– Madrasah Ngaji Kitab, Selasa 10 Maret 2020 bersama Ustadz Mardjoko Idris membahas Kitab Tafsir Shofwatu At Tafaasir karya Muhammad Ali Ash Shobuni. Pengajian hari ini menelaah surah Ali Imran ayat 112-120. Jamaah yang hadir antusias mendengar uraian dari Ustadz Mardjoko Idris. Ayat 112-120 ini menguraikan tentang ahli kitab…
-
[KAMASTU] Prof. Mustaqim: Qur’anic Parenting Kiat Sukses Mendidik Anak Cara Al Qur’an
PEMUDAMUHDIY.or.id – Untuk membangun sebuah peradaban yang maju, diperlukan sumber daya manusia yang mumpuni. Salah satu jalan menciptakan hal tersebut melalui pendidikan sejak dini dan kemampuan mengasuh anak. Untuk mengasuh anak diperlukan pola khusus dan strategi agar anak tumbuh dan berkembang dengan baik. Istilah “mengasuh anak”, dewasa ini lebih dikenal dengan parenting. “Dulu dikenal istilah…